Tuesday, June 9, 2009

Menejemen Obsesi

“sesuatu yang membuat gw ga bisa tidur nyenyak dan tidak bisa tidur tepat waktu”

Sesuatu yang buat gw selalu merasa gelisah.

Apa itu menejemen obsesi

Banyak para ahli bahasa menerjemahkan kata obsesi. Tapi menurut gw obsesi adalah sesuatu yang harus lo kejar tanpa memperdulikan kondisi badan lo sekarang. Lalu apakah obsesi itu sesuatu yang memalukan? Tantu saja tidak.

Saya berani mengatakan itu karna saya mengalaminya. Obsesi bagaikan sebuah keinginan yang meluap-luap, sebuah ambisi yang sangat ambisius. Sesuatu yang pada intinya memiliki daya dobrak yang luar biasa. Sesuatu yang pada akhirnya gw yakini dapat gw rubah jadi sebuah energy positif yang mendongkrak semangat ge untuk maju. Sebuah energy positif yang senantiasa memaksa gw untuk terus berlari tanpa henti. Sebuah energy yang senantiasa mencharge batrei tubuh gw untuk tidak pernah berhenti sampai apa yang gw inginkan gw dapatkan.

Sering kali dalam kehidupan sehari-hari kita menghakimi seseorang dengan image yang buruk ketika melihat orang tersebut terobsesi pada suatu hal. Apa itu salah?

Jawabanya tidak. Karna jika kita tidak dapat memenej obsesi itu maka obsesi hanya akan menjadi sebuah keringat yang mengering tanpa bekas.

1 comment:

  1. bilamana obsesi yang lo maksud melebihi spedometer atau diatas kewajaran
    klo menurut gw obsesi selalu berdekatan dengan keegoisan yg dmn si pelaku bisa berbuat apa saja sampai yg ia inginkan terwujud.

    ReplyDelete